Film India
Logo
Bawa Stree 2 Berjaya, Inilah 4 Film Tersukses Shraddha Kapoor Lengkap Total Penghasilan, Ada yang Tembus 900 Miliar!

Berhasil membawa Stree 2 bertengger sebagai box office sejauh ini, intip daftar 5 film tersukses

Bawa Stree 2 Berjaya, Inilah 4 Film Tersukses Shraddha Kapoor Lengkap Total Penghasilan, Ada yang Tembus 900 Miliar!

Berhasil membawa Stree 2 bertengger sebagai box office sejauh ini, intip daftar 5 film tersukses Shraddha Kapoor.

Shraddha Kapoor tahun ini meraih sukses luar biasa. Salah satunya ketika membintangi Stree 2.

Film dimana ia berduet dengan Rajkummar Rao tersebut sudah menyentuh lebih dari Rp600 miliar.

Shraddha Kapoor sebelum Stree 2 sudah membintangi sejumlah film yang luar biasa secara cerita dan pendapatan.

Daftar 4 film Shraddha Kapoor dilengkapi dengan penghasilannya

Berikut ini adalah daftar 4 film Shraddha Kapoor sebelum Stree 2 terbilang sukses, lengkap total penghasilannya:

1. Saaho

Rilis tahun 2019, di film Saaho, Shraddha Kapoor berduet dengan Prabhas.

Ini menjadi salah satu puncak pencapaiannya di dunia film. Tak tanggung-tanggung penghasilan film ini secara internasional sentuh angka Rs450 crore (Rp900 miliar).

2. Chhichhore

Film ini menyoroti tentang dunia pendidikan dan kehidupan mahasiswa sebuah kampus di India.

Shraddha Kapoor berduet dengan Varun Sharma dalam film tersebut.

Chhichhore secara penghasilan menembus angka Rs211 crore atau Rp422 miliar.

3. Baaghi 3

Salah satu fim romantis yang dibintangi Shraddha Kapoor.

Sempat terkendala pandemi Covid-19, film ini tetap mampu mengumpulkan Rp274 miliar.

4. Stree

Terakhir dalam daftar film tersukses Shraddha Kapoor adalah Stree.

Bagian awal dari Stree 2 ini tayang pada 2018.

Sukses menghasilkan pendapatan sebesar lebih dari Rp300 miliar secara global. ***


—————
Artikel ini telah terbit di bollywood.infoindonesia.id

Bagikan :
Picture of Admin

Admin

Bionya belum selesai ditulis, nanti balik lagi yah!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Sebelumnya
Selanjutnya
Pos Terkait
Sinopsis Identity, Film India Terbaru Tovino Thomas dan Trisha Krishnan
Ulasan Film 96: Tak Semua Kisah Cinta Berakhir Bahagia, dan Itu Tak Masalah
Lucky Baskhar: Film Genre Drama Kriminal India Penuh Aksi dan Kritik Sosial
Sinopsis Girls Will Be Girls, Film Terbaru Preeti Panigrahi di Prime Video
Popular
HL-930x500
Jackie Shroff selalu jadi figuran di setiap film kini hunian mewah, intip 7 potret apartemennya punya taman mini di balkon
Movie-Review-Srikanth
Review Film Srikanth: Kisah Inspiratif Dari Rajkumar Rao
HL-35-930x500
Disebut seangkatan beda kelas, 11 adu gaya Ameesha Patel dan Kareena Kapoor yang kerap jadi omongan
Saas Bahu Aur Flamingo
Ulasan Series: Saas Bahu Aur Flamingo Episode 1
ULASAN FILM TERBARU SHAHID KAPOOR “TERI BAATON MEIN AISA ULJHA JIYA (2024)”
ULASAN FILM TERBARU SHAHID KAPOOR "TERI BAATON MEIN AISA ULJHA JIYA (2024)"
Follow Us
Kategori
Terbaru

Maaf, konten ini hanya bisa dibaca saja

Bagikan melalui tombol yang tersedia!